Lomba Perpustakaan Terbaik, Tim Juri Kunjungi Desa Kutampi Kaler dan Kampung Toyapakeh
KLUNGKUNG, Disarpus. Hari kedua visitasi penilaian Lomba Perpustakaan Desa Terbaik Kabupaten Klungkung Tahun 2025 dilaksanakan di wilayah Kecamatan Nusa Penida (Rabu, 28/5). Visitasi penilaian Lomba Perpustakaan Desa Terbaik hari kedua bertempat di perpustakaan Desa Kutampi Kaler dan perpustakaan Desa Kampung Toyapakeh Kecamatan Nusa Penida, yang disambut langsung oleh masing-masing perbekel, sekretaris desa, dan pengelola perpustakaan. … Baca Selengkapnya